Sekilas Tentang Bank BNI Syariah
Bank BNI Syariah adalah salah satu lembaga keuangan yang mencoba untuk membentuk dan membangun hubungan baik dengan berbagai lapisan masyarakat Indonesia. Komposisi pemegang saham Bank BNI Syariah adalah PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 99% dan PT BNI Life Insurance 0,1%. Bank BNI Syariah telah menetapkan kode etik sebagai pedoman untuk setiap insan BNI Syariah yaitu dengan menjalankan kegiatan usaha berdasarkan prinsip syariah, secara kaffah dan istiqomah. Bank BNI Syariah bertanggung jawab penuh atas pengelolaan BNI Syariah sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Bank BNI Syariah membukukan total aset dan dana pihak ketiga pada akhir tahun mencapai Rp6,4 triliun dan Rp5,163 triliun, atau tumbuh sebesar 33% dan 23%. Samapai saat ini secara global keseluruhan operasional Bank BNI Syariah telah memenuhi ketentuan syariah berdasarkan Fatwa DSN-MUI dan opini DPS.
Adanih Lowongan Kerja Terbaru di Bank BNI Syariah Desember 2012
Marketing
Persyaratan:
- Pendidikan minimal D3 Semua jurusan
- IPK Minimal 2,75 (PTS) dan 2,5 (PTN)
- Memiliki kendaraan sendiri dan mempunyai SIM C
- Usia Maksimum 26 tahun
- Diutamakan Laki-laki
- Belum menikah
- Memiliki motivasi, integritas dan inisiatif yang tinggi
- Penempatan Bank BNI Syariah : Surabaya, Sidoarjo, Gresik, Babat, dan sekitarnya.
- 1 Lembar pasphoto berwarna ukuran 4x6
- 1 lembar Photocopy KTP yang masih berlaku
- Daftar riwayat hidup/ CV lengkap
- 1 Lembar Photocopy Ijazah
- 1 lembar transkrip nilai
- Photocopy sertifikat/ dokumen pendukung
PT BNI Syariah KC Mikro Rungkut
Jln Raya Kalirungkut No. 5 Blok A1/2
Ruko Rungkut Megah Raya Surabaya 60293
atau email ke: rekrutmen.bnisyariah@yahoo.co.id
Informasi detail mengenai Lowongan ini silahkan Lihat disini
0 komentar:
Posting Komentar